Merubah/ Mengganti Port XAMPP

11.31
Saya baru saja menginstal xampp. Ketika xampp berjalan, saya ketik localhost, xampp bekerja dengan baik. Ketika saya mencoba online menggunakan modem saya, koneksi gagal. Setelah browsing, ternyata masalahnya adalah port yang digunakan modem saya, sedang digunakan oleh xampp. Solusinya adalah dengan mengganti port xampp.




Berikut cara mengganti port XAMPP:

  1. Matikan xampp, dengan membuka control panel xampp, tekan exit.

  2. Masuk ke direktori dimana xammp anda install. contoh : C:xamppapacheconf

  3. Cari file dengan nama “httpd” atau ”httpd.conf” buka dengan notepad atau sejenisnya.

  4. cari tulisan “listen 80″ dengan cara Ctrl+F ketik 80.

  5. Ganti angka 80 dengan 81 atau port lain sesuai yang anda inginkan. Ada sekitar 3 buah angka 80 yang harus anda ganti.

  6. kemudian save. Kemudian restart xampp.

  7. ok. sekarang anda buka browser dan ketik http://localhost:81/xampp/
    untuk situs lain juga http://localhost:81/web_kuatau http://localhost:81/phpmyadmin/


Sumber : http://linuxgembel.wordpress.com/2008/02/28/tutorial-mengganti-port-apache-webserver/

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔